Home » Download

Download

Prosedur Alur dan Form Pra Seminar

Prosedur

Form Desk Evaluation

Form Pelaksanaan Sidang PA

Berkas Form Sidang PA

Aturan Pelaksanaan Sidang Online

Template Laporan Proyek

PENGAJUAN HAK CIPTA

Prosedur pengajuan hak cipta :

  1. Mahasiswa membuat 3 (tiga) dokumen berikut dalam bentuk hard copy :
  2. Setelah Mahasiswa membuat gisi 3 (tiga) dokumen tersebut, menempelkan materai Rp 10.000 pada dokumen, dan menandatanganinya, maka hard copy/dokumen tersebut dikirimkan kepada Dosen Pembimbing Proyek Akhir untuk ditandatangan. Kemudian Mahasiswa mengirimkan kelengkapan lainnya berupa :
    • KTP dari pemohon dan semua anggotanya mahasiswa (untuk KTP dosen akan dilengkapi oleh dosen yang bersangkutan langsung).
    • Manual Book Aplikasi dalam format PDF berisi uraian tentang pengguna aplikasi, fungsionalitas, input dan output, screenshoot semua antarmuka aplikasi dan uraiannya, dan minimal source code setiap fungsionalitas utama aplikasi.
    • Buku Proyek Akhir dalam format PDF.
    • Data semua pemohon hak cipta sesuai dengan tamplate (download template).
    • Katsinov Meter Versi Excel (download template).
  3. Semua berkas pengajuan hak cipta di-input melalui form : https://forms.gle/cMFHrC2ZZGbeY1rC9
  4. Dosen Pembimbing 1 Input pengajuan hak cipta melalui Igracias
  5. Dosen Pembimbing 1 mengirimkan berkas pengajuan lengkap ke Klinik HKI Universitas Telkom (Semua form pada point 1 dalam dikirimkan dalam bentuk hard copy)